Selamat Datang

Pertama-tama, Saya ucapkan terima kasih sudah mengunjungi situs saya.

Salam kenal. Situs ini berisi mengenai kegiatan-kegiatan saya di bidang akademik, mulai dari bahan ajar (baik S1, S2, maupun kursus yang bekerjasama dengan kementrian), daftar publikasi, daftar proyek yang pernah saya kerjakan, dan panduan beberapa perangkat lunak di bidang transportasi yang sering saya gunakan.

Semoga bermanfaat.

This entry was posted in Home. Bookmark the permalink.